
Googlebot adalah robot atau software milik google yang tugasnya menjelajahi halaman web untuk melakukan index terhadap halaman tersebut. Normalnya, googlebot akan melakukan index terhadap semua halaman yang dikunjunginya, terutama dia akan mencatat link keluar dari blog tersebut. Googlebot saat ini hanya mengikuti link HREF dan SRC link. Jika anda mempunyai...